Senin, 30 Mei 2016

Jenis kanker yang menyerang wanita

Jenis kanker yang menyerang wanita

Jenis kanker yang menyerang wanita, orang dewasa, orang lanjut usia bahkan anak -anak dan bayi yang baru lahir. Kanker merupakan suatu kelompok sel yang bersifat abnormal dan menyerang sel – sel sehat pada tubuh manusia. Perkembangan sel kanker ini bisa cepat bisa juga lambat, tergantung bagaimana kondisi fisik orang tersebut.

Jenis kanker yang menyerang wanita

Ada beberapa jenis penyakit kanker yang hanya menyerang 1 jenis kelamin tertentu, misalnya pada wanita.
Berikut adalah beberapa Macam macam penyakit kanker pada wanita, antara lain :
  1. Kanker leher rahim atau kanker serviks adalah kanker yang menyerang pada saluran rahim. Pada awal – awal stadium kanker ini tidak menunjukkan tanda – tanda baru setelah status stadium meningkat pada level berikutnya barulah kanker ini menunjukkan gejala seperti nyeri saat buang air kecil, tiba – tiba mengeluarkan darah ( tetapi bukan darah mens ) dan sakit saat melakukan hubungan seks.
  2. Kanker rahim menjadi salah satu momok paling menakutkan bagi wanita. Sesuai dengan namanya kankerrahim menyerang organ dalam reproduksi wanita. Penyebab dari wanita bisa mengindap penyakit kanker rahim ini adalah faktor gaya hidup yang tidak sehat dan pernah melakukan proses pengguguran kandungan dengan cara kuret.
  3. Kanker payudara menyerang lapisan lemak payudara dan mengakibatkan penderita merasakan sakit pada salah satu bagian payudaranya. Pada tingkat yang lebih serius tidak menutup kemungkan sel – sel kanker menyerang kedua payudara dan hanya satu jalan untuk mengatasi kanker ini agar tidak merambat pada jantung dan paru – paru yaitu dengan jalan pengangkatan payudara.
  4. Kanker ovarium juga menyerang organ reproduksi wanita. Gejala yang umum dirasakan oleh wanita adalah perut membesar, sering kembung, daya tahan tubuh menurun dan terjadi pendarahan.
Itulah beberapa Macam  macam jenis penyakit kanker yang biasa menyerang kaum perempuan. Semoga dengan kita mengerti dan memahami gejala – gejala dari masing – masing kanker tersebut, kita menjadi lebih waspada dan dapat mengambil tindakan medis selanjutnya
Load disqus comments

0 komentar